Santosa Stable, Wisata Sambil Berolah Raga
Selasa
Tulis Komentar
Satu lagi wisata hits di Kendal, terletak di Dusun Lendoh, Desa Leban, Kec Boja, Kab Kendal - Jawa Tengah. (Lewat pertigaan Puskesmas Karangmalang/Kantor Kel Polaman, Jl Gunungpati - Cangkiran). Santosa Stable menawarkan wisata yang cukup memacu adrenalin. Disini kamu bisa merasakan serunya berkuda dengan pemandangan sekitarnya yang indah dan sejuk karena berada di lereng gunung Ungaran.
source IG: @santosastable |
Tempat wisata ini banyak dikunjungi tidak hanya pengunjung yang berasal dari kota Kendal saja. Pengunjung juga datang berasal dari berbagai daerah, baik Kota Semarang, Yogyakarta, ataupun Magelang. Santosa Stable menawarkan fasilitas Cafe dan Restoran Sehingga kamu yang hanya ingin merasakan sejuknya hawa khas pedesaan bisa bersantai.Fasilitas lainnya yang disediakan antara lain :
* sekolah berkuda
* horse ride & pony ride
* panahan (fun archery)
* restoran
* outbound
* vila penginapan
* homestay
* camping ground
* kolam keceh
* sekolah berkuda
* horse ride & pony ride
* panahan (fun archery)
* restoran
* outbound
* vila penginapan
* homestay
* camping ground
* kolam keceh
Untuk masuk ke ke tempat wisata berkuda ini pengunjung hanya perlu merogoh kocek lima ribu rupiah. Untuk menggunakan fasilitas lainnya seperti naik kuda, tentu saja dengan biaya tambahan. Santosa Stable buka selama 6 hari dalam seminggu, mulai pukul 08.00 WIB hingga 17.30 WIB
Info dan RSVP bisa menghubungi Kontak di bawah ini :
HP: 081234567199, 085869696789
WA: 081234567199, 081234567289
Web: www.santosastable.com
E-mail: santosastable@gmail.com
WA: 081234567199, 081234567289
Web: www.santosastable.com
E-mail: santosastable@gmail.com
Belum ada Komentar untuk "Santosa Stable, Wisata Sambil Berolah Raga"
Posting Komentar